Clean Sheet Emil Audero Akan Diuji Juventus

Kiper Timnas Indonesia Jadi Tembok Tangguh di Serie A Performa Emil Audero Mulyadi bersama Cremonese tengah menjadi sorotan di pentas Serie A Italia. Dalam beberapa pekan terakhir, kiper kelahiran Mataram,…

Viral ! Asean Cup Resmi Jadi Turnamen FIFA

FIFA dan ASEAN Resmi Bentuk Turnamen Sepak Bola Regional Baru Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) secara resmi meluncurkan ajang baru bertajuk FIFA ASEAN Cup, sebuah turnamen sepak bola antarnegara di…

Misi Real Madrid Puncaki Klasemen Di Laga El Clasico

Pertarungan Dua Raksasa Kembali Hadir di laga El Clasico El Clasico, duel yang selalu menyedot perhatian dunia, kembali hadir di musim 2025/26. Pertemuan perdana antara Real Madrid dan Barcelona ini…

Viral! Tristan Alif Messi Asal Indonesia & Karirnya Sekarang

Kejayaan di Masa Kecil: Ketika Indonesia Punya “Lionel Messi” Muda Nama Tristan Alif Naufal pernah begitu dielu-elukan di jagat sepak bola Indonesia. Ia dijuluki “Lionel Messi dari Indonesia” karena kemampuan…

Ucapan Terima Kasih Calvin Verdonk Untuk Patrick Kluivert

Lewat unggahan di akun media sosial pribadinya, Calvin Verdonk menuliskan kalimat sederhana namun sarat emosi. Ia menyampaikan rasa terima kasih atas kepercayaan dan kesempatan yang diberikan oleh Patrick Kluivert serta…

Maarten Paes Benteng Timnas Indonesia dari Gempuran Arab Saudi

Performa Gemilang Maarten Paes di Laga Perdana Ronde Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Kiper andalan Timnas Indonesia, Maarten Paes, tampil heroik saat menghadapi Arab Saudi dalam laga perdana Ronde Keempat…

Persib Bandung Kandaskan Perlawanan Bangkok United 2-0

Persib Bandung Bangkit di Panggung Asia Laga sengit antara Persib Bandung melawan Bangkok United dalam matchday kedua AFC Champions League Two (ACL 2) 2025 menjadi momen bersejarah bagi sepak bola…

Fokus di Menit Akhir Skuad Persis Solo Jadi Bahan Evaluasi Sang Pelatih

Persis Solo Kembali Kecolongan di Penghujung Laga Persis Solo kembali menelan hasil pahit setelah kebobolan di menit-menit akhir dalam dua pertandingan beruntun. Tren negatif ini menjadi perhatian serius bagi pelatih…

Timnas Indonesia Siap Hadapi Arab Saudi di Babak Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026

Persaingan Ketat di Grup B Timnas Indonesia akan menghadapi ujian berat di babak keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda tergabung di Grup B bersama dua kekuatan besar,…

Meski Gaji Tertunggak PSM Makassar Berhasil Kandaskan Persija Jakarta

PSM Makassar Akhiri Puasa Kemenangan PSM Makassar akhirnya meraih kemenangan perdana di BRI Super League 2025/2026. Juku Eja berhasil menundukkan Persija Jakarta dengan skor 2-0 dalam pertandingan pekan keenam yang…